Halo sobat Triknya semoga sehat selalu ya dan jangan lupa baca informasi trik-triknya teknologi dan digital di Triknya.com! Kali ini Triknya.com akan menjelaskan bagaimana cara mengatasi DC biru point blank Zepetto. Apa itu DC biru point blank? DC biru adalah singkatan dari Disconnet Biru. Sedangkan Point Blank adalah game FPS yang populer dari dulu sampai sekarang, Point Blank sekarang di pegang oleh pihak Zepetto. Terkadang pada saat kita bermain muncul Disconnet Biru atau DC Biru yang membuat kita harus login kembali. Untuk itu, triknya memberikan beberapa cara mengatasi DC Biru pada Point Blank Zepetto yang bisa dicoba sebagai berikut.
BELI PC GAMING MURAH DISINI
Cara Mengatasi DC Biru Point Blank
1. Menghapus File di Folder Temp
Cara mengatasi DC biru point blank zepetto yang pertama adalah menghapus file di folder temp. Apa itu folder temp? Pada folder temp biasanya terdapat virus atau program illegal yang sedang menyangkut di pc kalian. Berikut cara menghapus file di folder temp point blank:
- Tekan Windows + R pada keyboard atau ke windows dan ketik run.
- Pada saat tab Run muncul, ketik “temp” Tanpa petik dan klik Ok.
- Setelah meng-klik Ok di run tadi akan muncul Folder “temp”, hapus semua file yang berada di Folder “temp” tersebut.
- Jika ada yang tidak bisa di hapus klik skip.
- Pastikan semua file tersebut tidak masuk Recyle Bin, tetapi jika file ada di recycle bin kalian harus menghapus semua nya.
2. Menghapus File di Folder %Temp%
Cara mengatasi DC biru point blank zepetto yang kedua adalah menghapus file di folder %Temp%. Apa itu folder%temp%? Folder %temp% biasanya terdapat virus atau program ilegal yang menyangkut sama seperti folder temp. Berikut ini cara menghapus file di folder %Temp% point blank:
- Tekan Windows + R pada keyboard atau ke windows dan ketik run.
- Pada saat tab Run muncul, ketik “%temp%” Tanpa petik dan klik Ok.
- Setelah meng-klik Ok di run tadi akan muncul Folder “%temp%”, hapus semua file yang berada di Folder “%temp%” tersebut.
- Jika ada yang tidak bisa di hapus klik skip.
- Pastikan semua file tersebut benar-benar terhapus dan tidak masuk recycle bin.
3. Menghapus File di Folder Prefetch
Cara mengatasi DC biru pada point blank zepetto yang ketiga adalah menghapus file di folder prefetch. Apa itu folder prefetch? Folder prefetch adalah folder yang biasanya menyimpan banyak sampah di pc. Berikut ini cara menghapus file di folder prefetch:
- Tekan Windows + R pada keyboard atau ke windows dan ketik run.
- Pada saat tab Run muncul, ketik “prefetch” Tanpa petik dan klik Ok.
- Setelah meng-klik Ok di run tadi akan muncul Folder “prefetch” hapus semua file yang berada di Folder “prefetch” tersebut.
- Jika ada yang tidak bisa di hapus klik skip.
- Pastikan semua file tersebut benar-benar terhapus dan tidak masuk recycle bin.
Baca Juga : Trik Cara Mengambil Akun Mati Lord Mobile Terbukti Berhasil
Dapatkan Informasi CARA MENGATASI DC BIRU POINT BLACK ZEPETTO dengan Follow DISINI
4. Cek di PB Launcher
Cara mengatasi DC biru point blank zepetto yang keempat adalah cek di PB Launcher. Setelah melakukan semua cara di atas restart PC kalian, lalu pada saat kalian akan bermain, Kalian klik tombol “Check” pada PB Launcher terlebih dahulu lalu klik Tombol “Play”.
Jika semua cara dia atas sudah dilakukan tetapi masih mengalami DC Biru, kalian harus melakukan Scaning pada PC kalian atau Jangan memainkan akun kalian terlebih dahulu selama 1x24 jam.
Itulah seputar cara mengatasi DC biru point blank zepetto. Jika ada pertanyaan mengenai cara mengatasi DC biru point blank zepetto atau ada permintaan pembahasan trik-triknya point blank terbaru lainnya bisa kirim pesan ke alamat email triknyacom@gmail.com. Atau mungkin ada keinginan untuk kerjasama dengan TRIKNYA.COM seperti pasang iklan, content placement, review produk, promosi produk, backlink dan sejenisnya langsung kontak kami melalui alamat email diatas.
Tertarik pasang backlink atau content placement di TRIKNYA.COM? Hubungi triknyacom@gmail.com
Kontributor : Jun (21) 2
Editor : Rizki